EDUKASI TANDA BAHAYA KEHAMILAN PADA KELAS IBU HAMIL DI PUSKESMAS SEMAWUNG DALEMAN

Penulis

  • Ulfah Hidayati Institut Teknologi Bisnis dan Kesehatan Bhakti Putra Bangsa Indonesia
  • Restu Pangestuti Universitas Alma Ata
  • Fetty Chandra Wulandari Institut Teknologi Bisnis dan Kesehatan Bhakti Putra Bangsa Indonesia

Kata Kunci:

Kehamilan, Tanda Bahaya, Kelas Ibu Hamil

Abstrak

Angka kematian ibu merupakan indikator keberhasilan kesehatan ibu dan pelayanan kesehatan. Salah satu cara mengurangi AKI dengan memberikan penyuluhan terkait dengan tanda bahaya kehamilan. Jumlah kematian ibu di Kabupaten Purworejo tahun 2023 ada 5 orang, 2 diantaranya meninggal saat hamil. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan pengetahuan ibu hamil terkait tanda bahaya kehamilan. Metode kegiatan ini dilakukan dengan pre test, penyuluhan, dan post test. Hasil kegiatan terdapat peningkatan hasil post test tentang tanda bahaya kehamilan. Kesimpulan terdapat peningktan pengetahuan pada ibu hamil tentang tanda bahaya kehamilan.

Unduhan

Diterbitkan

01/22/2025

Cara Mengutip

Hidayati, U., Pangestuti, R. ., & Wulandari, F. C. (2025). EDUKASI TANDA BAHAYA KEHAMILAN PADA KELAS IBU HAMIL DI PUSKESMAS SEMAWUNG DALEMAN. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat IBISA, 3(1), 21–25. Diambil dari https://ejurnal.ibisa.ac.id/index.php/jp/article/view/421